Manfaat Jinten hitam untuk kesehatan tubuh manusia - TiapHealthy


Selamat pagi , siang, malam semua, disini saya akan mengulas Manfaat dari Jinten hitam. Menjaga tubuh agar tetap sehat tidaklah mudah guys, kita harus rajin berolahraga dan juga memakan makanan yang bergizi supaya tubuh kita sehat dan bugar, selain itu kita harus mensuplay tubuh kita dengan vitamin.

Kalian tau tidak macam-macam cara mendapatkan vitamin untuk tubuh kita? Memang sangat banyak caranya sampai-sampai kita tidak bisa menyebutkannya satu per satu , nah yang akan kita bahas kali ini merupakan cara tradisional guys, yaitu mengonsumsi Jinten Hitam.

Mau tau apa saja khasiat dari mengonsumsi Jinten hitam? Baca sampai tuntas yaa.




1. Mengurangi kolesterol

Ada banyak cara memerangi kolestrol dalam tubuh kita kan guys, Percaya tidak? Mengonsumsi Jinten hitam ternyata bisa mengurangi kolesterol dalam tubuh loh. Ini sangat cocok bagi yang suka makan makanan cepat saji di tempat-tempat terkenal itu tuh. Eits jangan senang dulu guys gak segampang itu, meskipun dipercaya bisa mengurangi kolesterol dalam tubuh kita ternyata Jinten hitam rasanya sangat pahit loh.




2. Menyembuhkan Asma

Tidak hanya mengurangi kolesterol guys, Jinten Hitam ini juga bisa menyembuhkan Asma loh. Dengan kita menambahkan atau mencampur kan Jinten hitam ke dalam Obat Asma tenyata bisa mengurangi batuk sehingga paru-paru bekerja dengan sangat baik guys. 




3. Mengontrol kadar gula dalam tubuh

Jinten hitam juga bisa mengontrol kadar gula dalam tubuh loh guys, itu dibuktikan dengan banyaknya dokter yang merekomendasikan Pasien diabetes untuk mengonsumsi Jinten hitam.


Wah ternyata Jinten hitam banyak juga khasiatnya ya. Dan for your information guys sekarang lapak di market place seperti Shopee, Bukalapak, bahkan Tokopedia sudah banyak banget loh yang jual Jinten hitam, mulai jual dalam bentuk minyak (oil) ataupun biji, harganya pun bervariasi mulai 15 ribu rupiah hingga 75 ribu rupiah.


Itulah beberapa manfaat Jinten hitam untuk kesehatan tubuh manusia guys, untuk mendapatkan informasi kesehatan lainnya baca terus artikel dari Tiap Healthy ya, kita akan terus update paling banyak 3 artikel per hari jadi tetap pantengin Blog kita ya, jangan lupa juga berlangganan dan tulis komentar kalian dibawah, mari kita diskusikan kesahatan bersama.


See you..

Baca Juga

Posting Komentar

0 Komentar